Author: risna
-
Doctor Strange in the Multiverse of Madness
Akhirnya nonton juga nih Doctor Strange in the Multiverse of Madness di Disney Hotstar. Baca Kesan saya dan sedikit spoileran cerita dari film ini yuk.
-
How Much Land Does a Man Need?
Sebuah cerita pendek karya Leo Tolstoy berjudul: How Much Land Does a Man Need? Walau sudah tahu jawabannya, tetap saja menarik membaca cerita ini.
-
Sehari Ada 24 Jam
Sehari itu ada 24 jam, buat kamu cukup atau kurang? Kalau ada yang merasa kurang, terus maunya sehari berapa jam dong? Baca ya sampai habis!
-
4 Serial Ongoing di Disney Hotstar
Siapa yang sedang mencari rekomendasi tontonan serial ongoing di Disney Hotstar? Yuk dibaca tulisannya, ada 4 serial yang menarik untuk ditonton di Disney Hostar selain serial yang ada begitu banyak di sana.
-
Ngobrolin Buku di Podcast Gajah Baca Buku
Hampir lupa menceritakan tentang podcast Gajah Baca Buku ini, padahal sudah ada 3 episode yang tayang di Spotify dan Youtube. Yuk dibaca, dan jangan lupa dengarkan podcastnya juga ya!
-
The Orville Season 3, New Horizons
Akhirnya The Orville Season 3, New Horizons sudah mulai lagi. Makin serius nih serialnya, bukan sekedar parodi Star Trek lagi. Baca yuk kesan dari episode pertama season 3 ini.
-
Film Red Notice (2021), Aksi 3 Pencuri Telur Cleopatra yang Menghibur
Siapa yang sudah menonton film Red Notice yang tayang perdana di bulan November 2021 ini? Film yang awalnya direncanakan untuk tayang di bioskop akan tetapi akhirnya dibeli oleh Netflix. Kalau kamu belum menonton film Red Notice dan sedang mencari film petualangan, aksi dan komedi, bisa coba menonton film ini di Netflix.
-
Membedakan Tempat Streaming Drakor yang Legal dan Ilegal
Mungkin ada yang bertanya-tanya bagaimana cara membedakan sebuah layanan streaming itu legal atau tidak. Yuk dibaca supaya bisa mengenali dengan cepat.