Category: blog

  • Energi, Usaha, dan Menerima Konsekuensi

    Energi, Usaha, dan Menerima Konsekuensi

    Ada kutipan dari orang bijak bernama Heraclitus yang hidup di abad ke-6 sebelum Masehi : “Tidak ada yang tetap selain perubahan”. Menurut Heraclitus semua di dunia ini selalu berubah dan mengubah dirinya sendiri, sama seperti api yang berubah membakar sesuatu. Api mengubah sebuah benda dari berbentuk menjadi abu. Lalu orang bijak lainnya bernama Demokritos yang…

  • Ngapain aja di 2024?

    Ngapain aja di 2024?

    Di awal tahun 2024, saya berniat belajar melakukan segalanya di tahun 2024 dengan segenap hati. Apakah saya berhasil? Namanya belajar, kalaupun belum berhasil, tentunya perlu dicoba lagi. Hampir setiap akhir tahun, saya selalu merasa si malas masih aja menang dalam keseharian. Selalu berpikir harusnya bisa lebih rajin lagi, lebih banyak melakukan hal-hal berguna. Tetapi kalau dilihat…

  • 7 Dilema Blogger yang Bikin Tak Jadi Menulis

    7 Dilema Blogger yang Bikin Tak Jadi Menulis

    Dalam menuliskan sebuah blog post, seringkali saya mengalami dilema yang menyebabkan saya tidak jadi menyelesaikan tulisan. Tulisan ini juga nyaris terlupakan diselesaikan padahal sudah cukup lama ada dalam draft. Saya akan tuliskan beberapa hal yang saya alami ketika menuliskan sesuatu, siapa tau ada yang mengalami hal yang sama seperti saya. 1. Godaan Menambah Blog Sebagai…

  • Tahun 2023, Belajar Konsisten yang Mandiri

    Tahun 2023, Belajar Konsisten yang Mandiri

    Selamat tahun baru 2023! Tulisan ini bukan resolusi, sekedar mencatat hal yang terpikirkan untuk dilakukan dan tidak dilakukan di tahun 2023 ini.

  • Cerita Mamah dan Kopi di Tantangan Blogging MGN Oktober 2022

    Cerita Mamah dan Kopi di Tantangan Blogging MGN Oktober 2022

    Tidak minum kopi bukan berarti tidak punya cerita tentang kopi. Selalu ada cerita di balik secangkir kopi. Para mamah gajah ngeblog yang menuliskan tantangan bulan Oktober ini berbagi cerita tentang mamah dan kopi. Baca sampai habis dan jangan lupa Ikutan vote yuk!

  • Hal-hal yang bikin ga produktif

    Hal-hal yang bikin ga produktif

    Lagi mudik ke Indonesia dan bikin merasa nggak produktif dalam mengisi blog, padahal harusnya lagi perjalanan ada banyak hal yang ingin diceritakan. Berikut ini hal-hal yang bikin jadi ga produktif menulis blog.

  • Hobi Berganti, Menulis Tetap di Hati

    Hobi Berganti, Menulis Tetap di Hati

    Kamu punya hobi apa? Hobi itu apa sih? Kenapa kita perlu punya hobi? Baca yuk tulisan tentang hobi untuk kegiatan Tantangan Blogging Mamah Gajah Ngeblog ini.

  • WordPress.Com Gratis Semakin Terbatas

    WordPress.Com Gratis Semakin Terbatas

    Layanan wordpress.com yang gratisan mengalami perubahan di bulan April 2022 dan semakin terbatas. Siapa yang akan terkena efeknya dan bagaimana solusinya?