Category: learning

  • Halo Maret, Apa Kabar Resolusi?

    Halo Maret, Apa Kabar Resolusi?

    Tahun ini saya mau membuat kebiasaan baru untuk mengevaluasi bagaimana progres setiap bulan dan tidak menunggu hanya di tahun baru saja. Niatnya sih tulisan ini dibuatnya di awal bulan, tetapi ternyata bulan Maret sudah lewat setengah, tulisan ini baru sempat diteruskan walau memulai draf dari awal bulan. Jadi bagaimana progress resolusi di bulan Februari kemarin?…

  • Better Late than Never, All We Have is Now

    Better Late than Never, All We Have is Now

    Tahun 2023, bulan November yang lalu saya ikut ujian kompetensi bahasa Thai. Hasilnya sudah keluar sekitar 20 Januari 2024 yang lalu. Saya sebenarnya sudah tahu kira-kira hasilnya seperti apa, tetapi menerima hasilnya tetap saja ada rasa nano-nano karena nilainya lebih royal dari dugaan saya hahaha. Di tulisan ini saya ingin menuliskan apa yang saya rasakan…

  • Jadi IRT, Masih Perlukah Belajar Lagi?

    Jadi IRT, Masih Perlukah Belajar Lagi?

    Masih perlu gak sih belajar lagi? Udah gak berkarir ngapain belajar, udahlah santai-santai aja di rumah. Eh jangan salah, Mamah Gajah Ngeblog ternyata banyak yang masih ingin belajar lagi loh. Nah baca tulisan ini mengenai hal-hal yang masih ingin saya pelajari.

  • Antara Sekolah, Pendidikan dan Belajar

    Antara Sekolah, Pendidikan dan Belajar

    Selamat Hari Pendidikan Nasional! DI hari ini saya jadi merenung sedikit tentang sekolah, pendidikan dan belajar. Bagaimana bisa belajar walau ga ke sekolah?

  • Jangan Tinggalkan Zona Nyaman!

    Jangan Tinggalkan Zona Nyaman!

    Banyak yang bilang kalau mau sukses kita harus meninggalkan zona nyaman. Tapi saya lebih setuju kalau kita memperluas zona nyaman daripada meninggalkannya.

  • Tips Mengubah Niat menjadi Aksi

    Tips Mengubah Niat menjadi Aksi

    Banyak hal dalam hidup ini dimulai dari niat. Akan tetapi, sering juga niat tinggal niat, kita tidak melakukan aksi apapun dan waktu berlalu tanpa niat yang kesampaian. Tapi, kalau sudah niat saja terkadang tidak dilakukan, apa kabar dengan hal yang dikerjakan tanpa niat. Ada beberapa hal yang sampai sekarang masih tetap menjadi niat, tapi ada…

  • Si Penunda dan Tenggat Waktu

    Si Penunda dan Tenggat Waktu

    Saya ada pertanyaan buat pembaca: kalau misalnya kita sedang mengerjakan sesuatu yang tenggat waktu alias deadline sudah mendekat, lalu ada kabar kalau tenggat waktunya diundur beberapa waktu kemudian, apakah kamu akan: tetap menyelesaikan pekerjaan sesegera mungkin, ataukah berhenti mengerjakan dan menarik napas lega untuk kemudian menyelesaikan menjelang tenggat waktu terbaru yang diberikan? Saya tahu idealnya…

  • Cerita jadi Mentor Tamu di Kampung Bakat IP

    Cerita jadi Mentor Tamu di Kampung Bakat IP

    Hari ini mau cerita sedikit pengalaman menjadi mentor tamu di Kampung Bakat yang menjadi bagian dari Ibu Profesional (IP). Menjadi mentor tamu ini bukan karena saya sudah paling ahli, tapi karena memang konsepnya KLIP ini kan Kelas Literasi yang sebagian besar juga anggota Ibu Profesional, nah di Komunitas Ibu Profesional sendiri ada lagi kelas-kelas lainnya…